Giter VIP home page Giter VIP logo

backend-resto-go's Introduction

Back End for Resto Go Application

./assets/background-resto-go.png

Resto Go adalah aplikasi manajemen restoran yang memungkinkan pengguna untuk memesan makanan. Sedangkan dari sisi Admin, dapat melakukan CRUD pada kupon, kategori menu, menu, extra menu. Backend aplikasi ini dibangun menggunakan framework Express.js.

Daftar End Point API

End Point Coupons Keterangan
GET /coupons/active Mengambil data kupon yang aktif
GET /coupons/check/:couponCode Mengecek apakah kupon dengan kode tertentu aktif
GET /coupons/name/:couponCode Mengambil data kupon berdasarkan nama dari kode kupon
GET /coupons Mengambil semua data kupon
GET /coupons/:id Mengambil data kupon berdasarkan ID
POST /coupons Menambahkan data kupon baru
PUT /coupons/:id Mengedit data kupon berdasarkan ID
DELETE /coupons/:id Menghapus data kupon berdasarkan ID
End Point Extra Menus Keterangan
GET /extra-menus Mengambil semua data extra menu
GET /extra-menus/:id Mengambil data extra menu berdasarkan ID
GET /extra-menus/name/:name Mengambil data extra menu berdasarkan nama
POST /extra-menus Menambahkan data extra menu baru
PUT /extra-menus/:id Mengedit data extra menu berdasarkan ID
DELETE /extra-menus/:id Menghapus data extra menu berdasarkan ID
End Point Menu Categories Keterangan
GET /menu-categories Mengambil semua data kategori menu
GET /menu-categories/:id Mengambil data kategori menu berdasarkan ID
GET /menu-categories/name/:name Mengambil data kategori menu berdasarkan nama
POST /menu-categories Menambahkan data kategori menu baru
PUT /menu-categories/:id Mengedit data kategori menu berdasarkan ID
DELETE /menu-categories/:id Menghapus data kategori menu berdasarkan ID
End Point Menus Keterangan
GET /menus Mengambil semua data menu
GET /menus/:id Mengambil data menu berdasarkan ID
GET /menus/name/:name Mengambil data menu berdasarkan nama
GET /menus/categories/:category Mengambil data menu berdasarkan kategori
POST /menus Menambahkan data menu baru
PUT /menus/:id Mengedit data menu berdasarkan ID
DELETE /menus/:id Menghapus data menu berdasarkan ID
End Point Orders Keterangan
GET /orders Mengambil semua data pesanan
GET /orders/:id Mengambil data pesanan berdasarkan ID
GET /orders/:orderId/menus Mengambil data menu dalam pesanan berdasarkan ID pesanan
GET /orders/menus/:userId Mengambil data menu pesanan pengguna berdasarkan ID pengguna
GET /orders/history/:userId Mengambil riwayat menu pesanan pengguna berdasarkan ID pengguna
POST /orders Menambahkan data pesanan baru
PUT /orders/:id Mengedit data pesanan berdasarkan ID
PUT /orders/update-cart/:id Mengupdate keranjang pesanan berdasarkan ID
PUT /orders/update-order/:id Mengupdate status pesanan menjadi selesai berdasarkan ID
DELETE /orders/:id Menghapus data pesanan berdasarkan ID
End Point Users Keterangan
GET /users Mengambil semua data pengguna
GET /users/:id Mengambil data pengguna berdasarkan ID
GET /users/telephone/:telephone Mengambil data pengguna berdasarkan nomor telepon
POST /users Menambahkan data pengguna baru
PUT /users/:id Mengedit data pengguna berdasarkan ID
PUT /users/name/:id Mengedit nama pengguna berdasarkan ID
PUT /users/telephone/:id Mengedit nomor telepon pengguna berdasarkan ID
DELETE /users/:id Menghapus data pengguna berdasarkan ID

Teknologi yang Digunakan

  • Node.js
  • Express.js
  • MongoDB
  • Mongoose

Instalasi

  1. Clone repositori ini

    git clone https://github.com/ekaputra04/backend-resto-go.git
  2. Masuk ke direktori proyek

    cd backend-resto-go
  3. Install dependencies

    npm install
  4. Buat file .env di root direktori dan tambahkan konfigurasi berikut:

    PORT=
    DB_URI={MongoDB Local/ MongoDB Atlas}
  5. Jalankan server

    npm run start

Recommend Projects

  • React photo React

    A declarative, efficient, and flexible JavaScript library for building user interfaces.

  • Vue.js photo Vue.js

    ๐Ÿ–– Vue.js is a progressive, incrementally-adoptable JavaScript framework for building UI on the web.

  • Typescript photo Typescript

    TypeScript is a superset of JavaScript that compiles to clean JavaScript output.

  • TensorFlow photo TensorFlow

    An Open Source Machine Learning Framework for Everyone

  • Django photo Django

    The Web framework for perfectionists with deadlines.

  • D3 photo D3

    Bring data to life with SVG, Canvas and HTML. ๐Ÿ“Š๐Ÿ“ˆ๐ŸŽ‰

Recommend Topics

  • javascript

    JavaScript (JS) is a lightweight interpreted programming language with first-class functions.

  • web

    Some thing interesting about web. New door for the world.

  • server

    A server is a program made to process requests and deliver data to clients.

  • Machine learning

    Machine learning is a way of modeling and interpreting data that allows a piece of software to respond intelligently.

  • Game

    Some thing interesting about game, make everyone happy.

Recommend Org

  • Facebook photo Facebook

    We are working to build community through open source technology. NB: members must have two-factor auth.

  • Microsoft photo Microsoft

    Open source projects and samples from Microsoft.

  • Google photo Google

    Google โค๏ธ Open Source for everyone.

  • D3 photo D3

    Data-Driven Documents codes.